SUMATIF TENGAH SEMESTER (STS)
Kelas/Semester : 6/ 1
SD AL AZHAR 3 BANDAR LAMPUNG
Tujuan Pembelajaran :Siswa dapat menjawab soal dengan baik dan benar
Media : SOAL
Metode : Penugasan
Assalamualaikum wr wb
Good morning my students.
How are you this morning? Semoga semua dalam keadaan sehat ya.
Sebelum memulai pembelajaran jangan lupa untuk sholat dhuha dan murojaah terlebih dahulu ya, agar Allah senantiasa melancarkan pembelajaran kita hari ini dan Soleh Soleha mendapatkan hasil yang terbaik.
Untuk hari ini kita akan melaksanakan STS hari ke pertama
BAHASA ARAB
dan
KOMPUTER
Kisi-kisi
1. Cara membuat dokumen baru
2. Cara membuka dokumen yang sudah disimpan
3. Cara menyimpan dokumen
4. Cara mencetak dokumen
5. Perbedaan save dan save as
6. Perbedaan Print dan Print Preview
7. Cara membuat folder
Jadwal pelajaran dimulai dari jam 07.00 sampai pukul 11.00
0 komentar:
Posting Komentar